Cara Melihat On Repeat Spotify Mudah
Cara Melihat On Repeat Spotify -- Bagi Anda semua yang penasaran dengan bagaimana cara lihat on repeat Spotify maka Anda bisa membaca ulasan dari kami berikut. Semoga saja apa yang kami bahas ini dapat dipergunakan bagi Anda semua yang suka dengan musik. Baca Juga: Spotify Wrapped Something Went Wrong, Ini Solusinya.
Apa itu on repeat Spotify? Tentu sebagian besar pengguna Spotify sendiri masih belum mengetahui akan hal tersebut. Makanya disini kami juga akan singgung untuk Anda. Namun bagi yang sudah tahu ya tidak masalah, informasi ini bisa menjadi tambahan pengetahuan untuk Anda.
Langsung saja yang ingin tahu lebih rinci mengenai bagaimana cara melihat on repeat di Spotify maka silahkan cek di bawah ini. Semoga saja apa yang kami bahas ini berguna. Pastikan dibaca sampai tuntas.
Apa itu On Repeat Spotify?
Pertama tama kita akan bahas dulu tentang istilah On Repeat Spotify. Jadi On Repeat adalah fitur dari aplikasi Spotify yang gunanya untuk memutar lagu secara terus menerus. Dengan fitur ini, maka Anda bisa mendengarkan lagu favorit Anda berulang-ulang dengan mudah.
Fitur On Repeat ini sangat bermanfaat bagi Anda yang suka akan mendengarkan satu lagu tanpa harus berhenti sekalipun. Disamping itu, dengan fitur ini maka Anda bisa memutar daftar lagu yang sudah Anda buat di Spotify berulang kali.
Menurut kami, fitur ini cukup bermanfaat bagi yang misalnya galau akan masalah maka bisa mendengarkan lagu kesukaan yang paling cocok sehingga hati menjadi tenang. Ya tergantung Anda mau memanfaatkannya atau tidak.
Cara Melihat On Repeat Spotify
Ada beberapa hal yang bisa Anda lakukan agar bisa melihat on repeat di Spotify Anda.
- Update aplikasi Spotify.
- Anda temukan Tombol Repeat pada opsi di sebelah kanan ikon kendali.
- Melalui tombol repeat tersebut jika Anda menekannya dua kali pada lagu yang sedang Anda dengarkan maka Anda akan memutar lagu tersebut berulang kali.
Nah kira kira begitu saja untuk proses melihat on repeat di Spotify. Pastikan Anda menggunakan Spotify terbaru agar bisa digunakan dengan baik.
Akhir Kata
Sekian dahulu ulasan kami mengenai hal ini. Jangan lupa Anda terus mendukung kami dalam berkarya. Jaga diri dan kesehatan karena dunia masih belum 100% free dari virus yang berbahaya. Stay safe di rumah dan hindari kerumunan. Baca Juga: Cara Ganti Username Spotify.