Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Membuat BTS Butter Card Mudah Sekali

Cara Membuat BTS Butter Card -- Apakah Anda sudah tahu fungsi dari laman situs bts-butter.com? Jika belum maka Anda wajib membaca informasi dari kami berikut agar mengetahui secara pasti tentang BTS. Hmhm ya bener sekali, beberapa hari ini ramai sekali perbincangan tentang BTS Butter Card. Mungkin bagi penggemar BTS, sudah tidak asing dengan hal ini. Makanya yuk coba ikuti paparan kami. Baca Juga: Cara Mendapatkan Sertifikat Army BTS.

cara membuat bts butter card

BTS memang boyband Korea yang saat ini mempunyai fandom yang sangat besar. Makanya ketika informasi mengenai kelucuan BTS Butter Card langsung ada banyak sekali penggemarnya yang ingin mencoba.

Tanpa perlu basa basi. Inilah penjelasan Area Tekno tentang cara buat BTS Butter Card. Silahkan Anda ikuti dengan seksama. Semoga saja apa yang kami bahas ini dapat dipergunakan dengan baik. Jangan sampai Anda tidak mencobanya.

BTS Butter Card, Apa Itu?

Butter Card adalah sebuah gambar kartu yang berada di atas butter / mentega. Disini nanti agar Anda bisa membuat Butter Card maka Anda harus menggunakan laman bts-butter.com. Dengan memakai situs tersebut maka Anda bisa membuat Butter Card BTS yang lucu.

Anda tinggal memasukkan nama dan alamat saja lalu hasilnya akan muncul. Yang mana hasilnya ini menunjukkan nama Anda muncul di kartu dengan animasi mentega. Selanjutnya, jika menurut Anda ini menarik, maka Anda bisa menyimpannya di perangkat Anda. Lalu silahkan share pada akun medsos masing masing.

Berikut langkah demi langkah mengenai cara membuat BTS Butter Card. Silahkan Anda ikuti seperti petunjuk yang kami berikan. Jangan sampai Anda salah langkah sedikitpun. Berdoa dan berusahalah agar tidak keliru.

Cara Membuat BTS Butter Card di BTS-Butter.com Mudah

Ikuti petunjuk kami berikut ini.

  1. Silahkan Anda buka link https://www.bts-butter.com/
  2. Kemudian Anda scroll layar ke bawah sampai Anda menemukan bagian Create Your Butter Card BTS
  3. Dari sini Anda bisa isi nama, kota, dan negara.
  4. Lalu Anda klik Submit jika sudah yakin semua benar.
  5. Terakhir akan muncul gambar kartu milik Anda sendiri. Anda tinggal menyimpannya di perangkat yang digunakan.

Dengan langkah-langkah kami di atas semua saja Anda berhasil membuat BTS Butter Card. Sekian dahulu, kita akan ketemu di tutorial lainnya.

Akhir Kata

Demikian paparan Area Tekno. Jangan lupa Anda coba karena ini sangat bermanfaat untuk Anda. Selalu dukung kami agar bisa memberikan konten yang bermanfaat untuk Anda semua. Jangan sampai tidak share artikel ini ya guys. Baca Juga: Foto Dino Ungu BTS.