Arti ND di RP Telegram Ternyata Ini
Arti ND di RP -- Di dalam RP Telegram banyak sekali istilah yang harus dipahami oleh setiap roleplayernya. Salah satu yang terbaru dalam daftar istilah rp yang harus dimengerti oleh banyak roleplayer kali ini adalah ND. Oleh sebab itu, untuk menambah perbendaharaan istilah dalam RP akan kami jelaskan maksud dari hal tersebut. Baca Juga: RPRL Artinya Dalam Rp.
Sejak awal kemunculannya, Rp Telegram memang memunculkan banyak istilah baru yang mungkin tidak mudah untuk dimengerti untuk setiap makna yang terbentuk dari istilah tersebut. Ada yang mudah tentu juga ada yang sulit.
Sepertinya apa itu ND di RP merupakan salah satu yang termudah terkait dengan istilah yang ada di RP. Makanya tanpa basa basi langsung saja Anda cek berikut ini agar langsung paham dengan arti istilah nd pada rp.
Arti ND di Rp Adalah
Seperti yang kita ketahui bahwa RP merupakan salah satu permainan yang sangat menarik untuk dicoba selama masa pandemi ini. Para pemain Rp bisa memaksimalkan pemahamannya terkiat dengan dunia roleplayer selama masa ini. Salah satu yang bisa diperdalam adalah mengetahui satu demi satu singkatan yang ada di sana. Baca Juga: Arti Nokos Rp Telegram.
Kali ini, singkatan ND di rp adalah satu diantara banyak singkatan yang tidak dimengerti oleh banyak roleplayer. Anda harus tahu bahwa ND adalah singkatan dari need. Kalau diarikan dalam bahasa Indonesia artinya adalah butuh.
Tapi disini Anda jangan sampai salah makna ya. Soalnya terkadang ada yang bilang n**e. Harusnya Anda sudah tahu apa itu. Soalnya jika ditranslate pada basa Indonesia ini terkait dengan hal yang vulgar. Jadi hati hati.
Maksud ND di Rp
Kalau dilihat dari maksudnya roleplayer menuliskan nd adalah dia sangat membutuhkan Anda sebagai fambestannya mungkin. Hal ini karena di rp selalu butuh yang namanya mutualan dan menjadi fambest. Dengan begitu ketika ada yang tanya kepada Anda dengan ucapan nd.
Maka bisa jadi dia bertanya pada Anda mau jadi apa atau butuh jadi apa. Fam sajakah. Bestie sajakah. Atau fambest. Jadi Anda harus bisa menjawab dengan tepat jika ada yang tanya nd kepada Anda.
Akhir Kata
Sekian ulasan Area Tekno. Semoga bermanfaat penjelasan arti ND di RP. Kami harap ulasan di atas dapat dipergunakan dengan baik. Baca Juga: Arti SLR di RP.