Arti Damage di Instagram Adalah
Arti Damage di Instagram -- Area Tekno akan menjelaskan kepada Anda semua terkait dengan apa arti damage di Instagram. Semoga saja maksud damage di instagram ini sudah sesuai dengan apa yang Anda mau. Pasalnya jika hanya mengacu pada arti yang ada di kamus maka kata tersebut bisa jadi kurang sesuai dengan apa yang ada di Instagram. Baca Juga: Kenapa Flash Kamera Belakang Instagram Tidak Bisa?
Ada banyak sekali arti istilah di Instagram yang masih belum banyak diketahui oleh banyak penggunanya misalnya saja Damage, Remembering, IBF, LFL, dan masih banyak lagi lainnya. Oleh karena itu, dalam postingan kali ini, Area Tekno akan mengupas salah satu arti istilah tersebut. Semoga dapat membantu.
Adapun rincian detail tentang arti damage di ig sudah kami simpulkan di bawah ini. Kami harap Anda mau membacanya dengan pelan-pelan dan seksama. Tujuannya agar Anda paham dengan informasi yang kami sampaikan.
Apa Arti Damage di Instagram?
Sebenarnya arti damage jika diambil dari kamus artinya adalah kerusakan. Mungkin arti ini juga tidak beda jauh dengan apa yang ada di aplikasi Instagram itu sendiri. Makanya Anda bisa menyesuaikan dengan konteks yang ada di aplikasi tersebut.
Disisi lain, makna damage adalah kerugian. Tapi jika dilihat-lihat arti ini kurang pas. Sehingga alangkah lebih baik jika Anda tidak menggunakan arti damage ini pada konteks yang terjadi pada aplikasi Instagram Anda. Baca Juga: Arti CCP di Instagram.
Jadi menurut kami itulah arti sebenarnya dari damage. Semoga saja arti yang sudah kami berikan di atas berguna untuk Anda semua. Pastikan bahwa Anda tidak salah mengartikan karena bisa jadi anda salah tafsir jika demikian.
Arti Damage dalam Bahasa Gaul
Apakah Anda pernah membaca komentar di Instagram yang berbunyi damagenya nggak ngotak atau bisa juga damagenya bukan main? Jika Anda pernah melihatnya maka Anda jangan bingung dengan arti damage tersebut. Meskipun ini memang sebenarnya bahasa untuk konteks bermain game namun saking banyaknya pemain tersebut yang bermain Instagram makanya tidak heran jika bahasa semacam itupun juga masuk di Ig.
Padahal jika di konteks game, damage artinya dampak kerusakan, kesakitan, atau bisa juga kerugian yang ditimbulkan oleh suatu hal misalnya serangan fisik, mental, langsung ataupun tidak langsung kepada seseorang. Tapi anehnya sekarang sudah menjadi trend bahasa gaul di media sosial misalnya di Instagram, TikTok dan lain lain.
Jika sudah demikian maka arti damage sudah bukan lagi seperti definisi yang sudah kami sebut di atas namun menyesuaikan dengan konteks penggunaanya misalnya saja Anda melihat sebuah postingan di ig yang menunjukkan sebuah penolakan seorang perempuan terhadap laki-laki. Lalu Anda melihat komentar di sana dengan bunyi, damagenya pasti kagak nahan tuh. Nah damage disini artinya apa? Ini adalah rasa sakit dari penolakan tersebut.
Akhir Kata
Sekian dahulu informasi dari kami mengenai arti damage di Instagram. Semoga saja apa yang sudah kami jelaskan di atas berguna untuk Anda semua. Pastikan Anda telah membaca artikel ini sampai selesai. Semoga dapat dipergunakan dengan baik. Baca Juga: Cara Membatasi Komentar di Instagram.